Jangan Makan 3 Jenis Makanan Berikut Dengan Berlebihan, Jika Ingin Sehat

Daftar Isi

 

Jangan Makan 3 Jenis Makanan Berikut Dengan Berlebihan, Jika Ingin Sehat


PustakawanBarru.com - Buat kalian yang ingin hidup sehat dan dimasa tua nanti agar tidak terkena banyak penyakit anda perlu memperhatikan pola makanan anda dari muda atau dari sekarang. Ketika anda membiasakan diri dengan makanan yang tidak diatur, maka 20-30 tahun ke depan anda bisa terkena berbagai penyakit,  maka dari itu mulai dari sekarang anda stop tidak mengonsumsi atau mengurangi  makanan dari beberapa jenis makanan sebagai berikut


Yang pertama ini SUGAR (GULA PASIR), ada satu buku  namanya BABY BLUE SYNDROME, buku itu dikarang oleh seorang dokter sudah lama buku ini, dia cerita "SUGAR IS A  TOXIN" yang artinya gula itu beracun . Gula pasir juga dapat membuat usus menjadi renggang sehingga kita minum atau makan yang ada gula pasir-nya tidak akan kenyang. Jadi langkah pertama untuk hidup sehat selalu adalah stop gula, makanan atau masak apa pun jangan di kasih gula. Kita bisa mendapatkan manis bisa dari buah.


Yang kedua produk berbasis TEPUNG, kenapa tidak boleh makan yang terbuat dari tepung, mayoritas di INDONESIA tepung digunakan untuk membuat makanan yang digoreng, contoh seperti cireng, bakwan, mendoan, sosis dan masih banyak. "Kenapa tidak boleh", karena tepung dapat menyerap minyak sehingga jika sering dikonsumsi akan bisa menyebabkan kolestrol . ketika sudah terkena kolestrol maka penyakit yang lain akan mudah menyerang. Jadi mulai sekarang berhenti mengonsumsi bahan berbasis tepung itu.


Yang ketiga BERAS PUTIH , beras merupakan makanan pokok buat kita semua , tapi tau tidak beras juga berbahaya  untuk kesehatan kita semua. Sekarang saja petani menyemprot pestisida ke padi menggunakan masker, di Amerika menyemprot pestisida  sudah menggunakan PPE, PPE itu peralatan keselamatan kerja full masker, topi dan semua dipakai. Sudah jelas betapa risikonya pestisida itu.


Transisi penyakit-penyakit yang dulu diderita oleh  orang-orang di perkotaan sekarang sudah mentransisi ke daerah pedesaan contohnya autoimun, hipertensi, stroke, darah tinggi, kencing manis. Karena orang desa sekarang tidak memperhatikan makanan yang sehat. 

EDY SYAM
EDY SYAM Seorang yang Suka Online, Kuliner dan Travelling.

Posting Komentar